Rekomendasi Konser Gratis di Jakarta Hari Ini 28 Juni 2024, Karaokean Bareng Tiara Andini, Juicy Luicy hingga Ungu

Rekomendasi Konser Gratis di Jakarta Hari Ini 28 Juni 2024, Karaokean Bareng Tiara Andini, Juicy Luicy hingga Ungu

Ilustrasi konser gratis.--Freepik

2. Konser di Livin' Beyond Fest


Konser gratis di Anjungan Sarinah pada Jumat, 28 Juni 2024.--Bank Mandiri

Berikutnya, hari ini akan ada konser gratis Livin' Beyond Fest yang diselenggarakan oleh Bank Mandiri.

Konser tersebut digelar di Anjungan Sarinah, Jakarta pada Jumat, 28 Juni 2024 pukul 16.30 WIB yang menghadirkan sejumlah musisi berbakat Tanah Air.

Mulai dari Tiara Andini, Padi Reborn hingga Juicy Luicy ft Adrian Khalif.

Selain ada penampilan musik spesial, acara ini juga akan diramaikan dengan talkshow bersama Vidi Aldiano, Patricia Gouw, Michelle Ziudith, dan Brian Nathanaell.

BACA JUGA:Konser Gratis JKT48 di TMII 29 Juni 2024, Sambut Akhir Pekan dengan Hiburan Seru

3. Sound City Fest

Acara Sound City Fest akan digelar di FX Sudirman selama 3 hari mulai dari tanggal 28 hingga 30 Juni 2024.

Festival musik ini adalah kolaborasi antara Oppal, Trinity Optima Production dan fx Mall yang akan menampilkan 12 musisi Tanah Air.

Untuk di hari Jumat, 28 Juni 2024 sejumlah musisi akan meriahkan acara Sound City Fest, di antaranya:

Day 1 - Jumat, 28 Juni 2024 (Pukul 19.00 WIB)

  • Ungu
  • Mawar Eva de Jongh
  • JAZ
  • DNDY

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads