Cara Blibli Tiket Jaga Iklim Lewat Langkah Membumi Festival 2024: Menjaga Bumi dengan Kolaboraksi

Cara Blibli Tiket Jaga Iklim Lewat Langkah Membumi Festival 2024: Menjaga Bumi dengan Kolaboraksi

Melalui acara Langkah Membumi Festival 2024 akan kembali digelar di Senayan Park (SPARK) Jakarta pada 2-3 November 2024 mendatang, Blibli Tiket Action mengajak seluruh pihak untuk turut serta menjaga bumi-Dok. Blibli-

Tam hanya itu, acara ini juga didukung Kementerian Lingkungan Hidup dan Kehutanan, yang menyatakan pentingnya aksi kolaborasi. Menurut Kepala Pusat Pengembangan Generasi Lingkungan Hidup dan Kehutanan, Kementerian Lingkungan Hidup RI, Luckmi Purwandari, Langkah Membumi Festival 2024, merupakan konsep nyata yang diharapkan bisa menggugah kepedulian semua pihak dalam berkontribusi mengurangi gas rumah kaca untuk mencapai target Indonesia Emas di tahun 2045 mendatang.

BACA JUGA:Muncul Siklon Tropis Trami, BMKG Ungkap Cuaca Panas di Bulan Oktober 2024

“Langkah Membumi Festival 2024 ini merupakan aksi dari berbagai pemangku kepentingan yang berkomitmen melakukan praktik bisnis yg berkelanjutan. Langkah ini lebih advance dari level menggerakkan perilaku peduli. Level lebih lanjutnya bagaimana bisnis ramah lingkungan dan berkelanjutan,” ujarnya.

Untuk diketahui, Langkah Membumi Festival 2024 juga akan dimeriahkan dengan berbagai rangkaian acara. Mulai dari hadirnya berbagai booth menarik, Instalasi seni, Workshop, Pasar Ecopreneur, Green Jobs Fair, Test Drive hingga Hiburan.

“Harapannya semoga Indonesia memiliki potensi besar sebagai pusat ekonomi hijau. Mari kita bersama-sama menghadapi tantangan ini dengan kolaborasi,” tutup Gaery. 

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Close Ads