Daftar 15 Kampus Terbaik di Asia Versi EduRank 2024, Indonesia Termasuk?
University of Tokyo di Jepang tempati urutan pertama kampus terbaik di Asia versi EduRank 2024.--Tripadvisor
BACA JUGA:Dosen Universitas Esa Unggul Ikuti SINTA Talk 2024
6. University of Hong Kong - China
7. Osaka University - Jepang
8. Zhejiang University - China
9. Tel Aviv University - Israel
10. Shanghai Jiao Tong University - China
11. Tohoku University - Jepang
12. National Taiwan University - Taiwan
13. Seoul National University - Korea Selatan
14. Hebrew University of Jerusalem - Israel
15. Chinese University of Hong Kong - China
BACA JUGA:10 Daftar Universitas Terbaik di Asia 2024, UI Termasuk?
Kampus Indonesia Peringkat Berapa di EduRank?
Meski belum menduduki peringkat 10 besar kampus terbaik di Asia, namun Indonesa berhasi menempati peringkat ke 88.
Universitas Indonesia berada di peringkat ke-88 dari 5.830 kampus terbaik di Asia versi EduRank.
Selain itu, EduRank juga mencatat bahwa Universitas Indonesia menempati peringkat pertama kampus terbaik di Indonesia.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: