Harga Minyak Naik Gila-Gilaan, Warga di Pasar Poris: Gak Usah Bagi-Bagi Sembako Lah!

Harga Minyak Kita Meroket Jelang Nataru di Pasar Poris Tangerang. --Candra Pratama
Andika berharap, pemerintah segera turun tangan untuk mengatasi polemik tersebut.
Minimal harga minyak di sama ratakan, agar penjual dan pembeli merasa nyaman.
Dia juga memprediksi, menjelang H-3 perayaan Natal, semua harga bahan pokok kembali melonjak.
BACA JUGA:Katalog Promo JSM Alfamart Periode 6-8 Desember 2024, Minyak Goreng Mulai Rp36 Ribu
"Ya semoga keluhan kami di dengar lah. Paling nggak, harga semua minyak disamaratakan," harapnya.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: