Daftar Harga Suzuki Fronx 2025 dan Promo Menarik di GIIAS 2025
Suzuki Indonesia resmi merilis daftar harga terbaru Suzuki Fronx per Juni 2025 untuk wilayah Jakarta.-reza-
“Fronx menjadi salah satu tulang punggung kami untuk bisa mencapai target. Target SPK kami secara total di GIIAS 2025 ini adalah sebesar 2.400 SPK. Tentunya, sebagian besar akan didukung oleh Fronx,” ujar Randy dalam keterangannya.
BACA JUGA:Mulai Serah Terimakan Suzuki Fronx, Suzuki Bertahap Delivery ke Seluruh Konsumen
Suzuki Fronx 2025 hadir dalam tiga pilihan varian utama dengan masing-masing memiliki opsi transmisi manual dan otomatis.
Harga jualnya berada di kisaran Rp259 juta hingga Rp321,9 juta tergantung varian dan teknologi yang digunakan.
Bonus Kartu Flazz Hingga Rp1 Juta
Selain menghadirkan unit terbaiknya, Suzuki juga memberikan penawaran menarik selama GIIAS 2025.
Konsumen yang melakukan pembelian unit Suzuki Fronx atau Suzuki XL7 berhak mendapatkan kartu Flazz senilai Rp1.000.000 sebagai bonus langsung dari pihak penyelenggara.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: