Satu Nama Terakhir Dipanggil! Elkan Baggott Bawa Kabar Baik dari Inggris, Kerja Staf Timnas Cerdik

Satu Nama Terakhir Dipanggil! Elkan Baggott Bawa Kabar Baik dari Inggris, Kerja Staf Timnas Cerdik

Informasi dari Timnas, di mana satu nama terakhir dipanggil dan Elkan Baggott bawa kabar baik dari Inggris.-tangkapan layar instagram @elkanbaggott-

JAKARTA, DISWAY.ID – Informasi dari Timnas, di mana satu nama terakhir dipanggil dan Elkan Baggott bawa kabar baik dari Inggris.

Timnas Indonesia terus aktif mencari dan menjaring talenta-talenta keturunan terbaik di Eropa, di mana informasi terbaru, staf pelatih timnas Indonesia U23 memberikan kabar baik dengan memasukkan pemain keturunan baru yang tengah dipantau secara intensif.

Sebelumnya berita itu muncul dalam sebuah wawancara eksklusif di kanal YouTube @yusanugraha yang menyampaikan jika tim pelatih Timnas Indonesia U23 saat ini kabarnya tengah serius memantau nama baru.

Dia adalah Robin Kelder yang merupakan seorang gelandang bertahan yang kini bermain sebagai kapten tim FC Groningen U21.

Tidak tanggung-tanggung, pemantauan ini dilakukan langsung oleh pelatih timnas Indonesia U23 Geral Vedenberg yang ditemani oleh pelatih U-20 Frank van Kempen.

BACA JUGA:JRENG! Bung Harpa Bongkar Alasan Kluivert Coret Ivar Jenner & Marselino Ferdinan dari Skuad Garuda R4 Piala Dunia

BACA JUGA:DHL Express Umumkan Penyesuaian harga untuk Tahun 2026 di Indonesia

Robin Kelder sendiri secara terbuka mengonfirmasi ikatan darahnya dengan Indonesia, di mana keluarga ayahnya dan neneknya lahir di Jakarta.

Selain itu pemain berusia 20 tahun ini mengaku selalu mengikuti perkembangan skuad Garuda, terutama perjuangan timnas di kualifikasi Piala Dunia 2026.

Bakatnya yang berasal dari sang ayah yang dulunya dan ini merupakan dapat menjadi modal tambahan baik untuk Garuda Muda.

Tidak hanya itu, statusnya sebagai kapten tim dalam empat dari lima penampilannya musim ini menjadi bukti jiwa kepemimpinan yang ia miliki.

BACA JUGA:Heboh! Malut United Rayakan Panggilan Garuda untuk Sayuri Bersaudara, Yakob dan Yance Siap Guncang R4 Piala Dunia 2026

BACA JUGA:Kontroversi Film Pengkhianatan G30S/PKI: Menelisik Narasi dan Fakta di Balik Tragedi 1965

Talenta Robin sudah membuatnya beberapa kali duduk di bangku cadangan tim senior menunggu kesempatan untuk bersinar di panggung utama.

Nama Elkan Baggott  Muncul Usai Pemanggila Skuad Garuda.

Saat Patrick Clivert melakukan Garuda Calling untuk putaran keempat mendatang, nama Elkan Baggott  kembali mencuat.

Apakah ini pertanda langkah baru yang menantinya di luar panggung Timnas Indonesia?

Seperti yang diketahui, Patrick Kluivert telah kembali mengumumkan daftar 28 pemain timnas Indonesia yang akan menghadapi ronde keempat kualifikasi Piala Dunia 2026 zona Asia, di mana Skuad Garuda dijadwalkan bertemu Arab Saudi dan Irak.

BACA JUGA: Akademisi: Keracunan Massal MBG Erat Kaitannya Disebabkan Campur Tangan Militer!

BACA JUGA:Sinopsis Drama China Love’s Ambition, Pernikahan Bisnis Zhao Lu Si dan William Chan!

Dalam pemanggilannya kali ini, pelatih asal Belanda itu membuat beberapa kejutan termasuk mencoret Mees Hilgers, Marselino Ferdinan dan Ivar Jenner.

Selain itu, pelatih asal Belanda itu kembali tidak memanggil Elkan Baggott  ke daftar pemain timnas Indonesia.

Tak diketahui pasti alasan Patrick Kluivert mengabaikan Elkan Baggott, padahal ia tak sedang mengalami cedera, bahkan dia beberapa kali tertangkap kamera sedang berlatih bersama Ipswich Town FC.

Selain itu, di tengah hal tersebut ada kabar gembira dari Elkan Baggott yang justru ikut berfoto bersama pasukan Ipswich Town FC untuk bermain di musim kompetisi 2025-2026.

BACA JUGA:Maraknya Kasus Keracunan, DPR: Dapur SPPG MBG Harus Jalankan SOP Pelayanan dengan Baik

BACA JUGA:Langsung Cair! Simak Cara Klaim Saldo DANA Gratis Rp291.000 Lewat Aplikasi Penghasil Uang ini

Padahal Elkan Baggott sempat dikabarkan bakal dipinjamkan Ipswich ke tim divisi 3 Liga Inggris, Peterborough United F.C, namun sampai saat ini pinjaman tersebut tampaknya tidak terealisasi.

Elkan terlihat tetap bertahan bersama Ipswich meski belum mendapatkan menit bermain dari pelatih Kieran McKenna.

Berdasarkan situs resmi Ipswich, Elkan Baggott masih terdaftar di tim utama.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads