Pejabat Polri dengan Harta Terbanyak
Teddy sendiri juga dikenal sebagai Ketua Umum Harley Davidson Club Indonesia Periode 2021-2026 di tengah kesibukannya sebagai polisi.
Ia juga tercatat memiliki kekayaan besar, rata-rata aset properti dan tanah.
Oleh karena itu, ia lantas dikenal publik lantaran masuk dalam jajaran pejabat Polri dengan harta terbanyak yang merujuk pada LHKPN.