5 Kreasi Masker Tomat Mudah Dibuat, Yuk, Bikin Wajah Bersih Bercahaya!

Senin 17-10-2022,14:28 WIB
Reporter : Amanda Fanny
Editor : Amanda Fanny

BACA JUGA:Heboh! Kopiko Habiskan Rp 80 Miliar Sponsori 15 Drama Korea

4.  Tomat dan Minyak Zaitun

Minyak zaitun kaya akan antioksidan yang melindungi kulit dari stres oksidatif dan memperbaiki sel-sel yang rusak. 

Menyehatkan kulit wajah, mencegah kerusakan kulit akibat radiasi sinar UV, serta melembabkan kulit dan melawan bakteri, banyak sekalil manfaat yang bisa didapatkan dari bahan masker yang satu ini. Simak cara membuat masker wajah dari tomat dan minyak zaitun berikut ini.

Bahan:

  • 2 buah tomat
  • 1 sendok teh minyak zaitun murni

Cara membuat:

  1. Campur minyak zaitun dan jus tomat secara menyeluruh
  2. Oleskan campuran ini ke wajah dan leher
  3. Biarkan selama 15-20 menit dan kemudian bilas
  4. Lakukan ini dua kali seminggu

5. Tomat dan Pisang

Senyawa fenolik dalam pisang bersifat antimikroba, yang dapat membunuh bakteri penyebab jerawat. 

Lebih dari itu, kandungan vitamin B6 dan kalium dalam pisang juga dipercaya dapat mengatasi kulit kering.

Jadi, campuran bahan ini menjadi kombinasi yang pas untuk mengatasi permasalahan kulit apapun jenis kulitmu.

Berikut cara membuatnya

Bahan:

  • 1-2 sendok jus bubur tomat
  • 2 sendok makan pisang tumbuk

Cara membuat:

  1. Campurkan bubur pisang dan tomat
  2. Oleskan campuran ini ke wajah
  3. Diamkan selama 20 menit dan cuci dengan air hangat
  4. Ulangi ini dua kali seminggu

BACA JUGA:Manfaat Jalan Pagi: Efektif Turunkan Tekanan Darah Tinggi

BACA JUGA:Konsumsi Mangga Beku yang Kering Bisa Bantu Turunkan Kadar Gula Darah? Ini Faktanya

Itu dia 5 kreasi masker tomat yang bisa kamu buat sendiri di rumah.

Kategori :