6 Ciri-Ciri Masker Wajah Tidak Cocok untuk Kulit, Ternyata Sering Terjadi tanpa Disadari

6 Ciri-Ciri Masker Wajah Tidak Cocok untuk Kulit, Ternyata Sering Terjadi tanpa Disadari

Ciri-ciri masker wajah yang tidak cocok untuk kulit.-Freepik-

JAKARTA, DISWAY.ID - Menggunakan masker wajah merupakan salah satu bentuk merawat diri. Namun, tahukah bahwa terdapat ciri-ciri masker wajah yang tidak cocok untuk kulit.

Menjaga kesehatan kulit adalah hal terpenting yang dilakukan semua orang.

Ada banyak cara untuk menjaga atau merawat kulit wajah, mulai dari membersihkannya secara teratur, mengonsumsi makanan sehat, hingga rutinitas lainnya.

BACA JUGA:Viral Masker Rumahan Susu Bubuk Campur Kemiri untuk Kulit, Ini Penjelasan Dokter

BACA JUGA:Ini Manfaat dan Cara Membuat Masker Wajah dari Buah Alpukat

Salah satu rutinitas perawatan kulit yang kerap dilakukan dan tidak boleh dilewatkan adalah menggunakan masker wajah.

Meski begitu, penggunaan masker wajah tidak semua cocok diaplikasikan pada semua jenis kulit.

Masker wajah dalam beberapa kasus justru bisa menimbulkan efek samping yang kurang baik hingga dapat memengaruhi penampilan serta kesehatan.

Dilansir dari laman insider, dokter kulit yang berbasis di Massachusetts Dr Papri Sarkar menjelaskan terdapat sejumlah tanda atau ciri-ciri masker wajah yang tidak cocok.

Ada beberapa tanda yang harus diperhatikan saat menggunakan masker.

BACA JUGA:Cobain Masker Wajah yang Bagus untuk Mencerahkan, Anti Kusam dan Jerawat Bandel Auto Hilang!

BACA JUGA:9 Cara Mengatasi Kulit Terbakar Matahari, Cuma Perlu Ini!

Lantas, apa saja tandanya? Simak informasinya berikut ini.

Ciri-Ciri Masker Wajah Tidak Cocok untuk Kulit

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: