8 Fakta Rendang Uni Lili asal Solok Selatan, Dikenalkan di Kampus Hingga Ekspor ke AS dan Jepang

Selasa 08-11-2022,17:50 WIB
Reporter : Khomsurijal Wahibudiyak
Editor : Khomsurijal Wahibudiyak

BACA JUGA:Hasil Lengkap Drawing Liga Champions Babak 16 Besar, Liverpool Ketemu Real Madrid

“Bahan baku ini kita olah sendiri, sehingga lebih baru, harum serta kebersihan bahan baku akan terjaga dan higienis,” ujar Uni Ermaneli.

8. Harga Terjangkau

Produk Rendang Uni Lili selain banyak varian, juga harganya terjangkau kendati cita rasa tetap dipertahankan sejak tahun 2016. 

“Untuk harga, rendang dengan kemasan 250 gram ataun 1/4 kilogram, dijual Rp75 ribu. Sedangkan kemasan 500 gram Rp150 ribu. Lalu bumbu rempah rendang daging, soto, sate dan lainnya seberat 500 gram, kita jual seharga Rp60 ribu,” kata Ermaneli.

Kategori :