Dengan USG tersebut, bunda dapat melihat gerakan janin melalui layar.
Selanjutnya, dilansir dari laman kehamilansehat.com, cara merasakan gerakan janin usia 3 bulan lainnya ialah dengan memberikan stimulasi dengan memakan makanan ringan yang manis.
Stimulus ini dapat memberikan energi secara langsung untuk janin.
Cara merasakan gerakan janin usia 3 bulan berikutnya yaitu dengan membuat suara-suara, seperti mengajak janin berbicara atau memainkan musik dengan menempelkan headphonenya ke perut bunda.
Selain itu, cara merasakan gerakan janin usia 3 bulan lainnya dengan merelaksasi tubuh dan bersandar pada sofa atau dinding kasur.
Melalui cara merasakan gerakan janin 3 bulan ini, dapat dirasakan lantaran dengan merelaksasi tubuh janin akan lebih mudah bergerak.
Cara merasakan gerakan janin usia 3 bulan berikutnya dengan merangsang gerakan janin seperti mengelusnya perut dengan lembut.
Janin akan cenderung membalas rangsangan yang bunda berikan tersebut.