Megawati Hangestri Ancam Posisi Yaasmeen Bedart-Ghani Top Skors Liga Voli Korea

Minggu 07-01-2024,10:10 WIB
Reporter : Subroto Dwi Nugroho
Editor : Subroto Dwi Nugroho

1. Gyselle Silva (GS Caltex) 591 poin

2. Brittany Abercrombie (IBK Altos) 567 poin

BACA JUGA:Indonesia Ajukan Pencak Silat Dipertandingkan di Olimpiade 2036

BACA JUGA:Ini Dia 16 Petarung Indonesia di Ajang Muay Thai Road to Rajadamnern

3. Vanja Bukilic (Hi Pass) 525 poin

4. Laetitia Moma Bassoko (Hillstate) 467 poin

5. Jelena Mladenovic (Pink Spiders) 460 poin

6. Yaasmeen Bedart-Ghani (AI Peppers) 459 poin

7. Megawati Hangestri Pertiwi (Red Sparks) 453 poin

8. Kim Yeon Koung (Pink Spiders) 442 poin

BACA JUGA:Pecah Rekor dan Back to Back Champion di Energen Champion SAC Indonesia 2023-Central Java Qualifiers

BACA JUGA:Bibit Unggul Terlihat, Ini Rekap Hasil Hari Kedua Energen Champion SAC Indonesia 2023 Central Java Qualifiers

Sebelumnya Megawati Hangestri Pertiwi menjadi bintang lapangan setelah Daejeon JungKwanJang Red Sparks mengandaskan perlawanan  GS Caltex Seoul KIXX pada putaran keempat Liga Voli Korea di Chungmu Gymnasium, Daejeon, Sabtu 6 Januari 2024.

Bahkan smash Megawati Hangestri ‘Megatron’ kembali memakai korban, setelah muka pemain GS Caltex Han Soo-jin terkena smash keras dari pecan asal Jember tersebut.

Red Sparks pun menang telah dengan tiga gim langsung atas GS Caltex, dengan skor 3-0 (25-22, 25-21, 25-23).

Kemenangan Red Sparks menjadi pertama kali setelah tiga putaran sebelumnya belum pernah mengalahkan GS Caltex.

Kategori :