Mulai Rp 14 Jutaan, Ini Daftar Harga Motor Matik Murah Februari 2024

Senin 05-02-2024,12:01 WIB
Reporter : M. Ichsan
Editor : M. Ichsan

JAKARTA, DISWAY.ID-- Memasuki bulan Februari 2024, jejeran motor matik makin memiliki banyak pilihan yang hadir dengan harga yang kompetitif.

Dari merek anggota Asosiasi Industri Sepeda motor Indonesia (AISI) juga menghadirkan model-model motor matik dengan harga yang terjangkau di angka Rp 14 - 20 jutaan.

BACA JUGA:Alasan Yamaha Aerox 155 Jadi Pilihan Pengguna Motor Sport Beralih ke Motor Matik

Paling murah ada dari TVS Dazz yang dibanderol mulai dari Rp 14 Jutaan, sedangkan Honda dan Yamaha memiliki varian murah mulai dari Rp 18 Jutaan.

Harga tersebut untuk model Honda BeAT Series dan Yamaha Gear 125 Series.


TVS Calisto series-Dok M. Ichsan-

Sedangkan Suzuki, harga matikan paling murahnya di model Nex II Series yang dibanderol sekitar Rp 19 Jutaan.

BACA JUGA:Usai Luncurkan Calisto 125, TVS Langsung 'Tancap Gas' Resmikan Dealer Baru di Tegal

Berikut daftar harga matik murah di Februari 2024:

Honda 

- BeAT CBS: Rp 18.050.000 

- BeAT Street: Rp 18.700.000 

- BeAT Deluxe: Rp 18.900.000 

- Genio CBS: Rp Rp 19.110.000 

- Genio CBS ISS: Rp 19.730.000 

Kategori :