Fakta-fakta Sidang Isbat yang Digunakan Pemerintah untuk Tentukan Idul Adha 2024

Jumat 07-06-2024,09:21 WIB
Reporter : Risto Risanto
Editor : Risto Risanto

Dan ketinggian hilal di Indonesia saat Matahari terbenam pada 7 Juni 2024 berkisar antara 7,27 derajat di Merauke, Papua sampai dengan 10,69 derajat di Sabang, Aceh.

  • Elongasi

Elongasi meurupakan jarak sudut antara pusat piringan Bulan dan pusat piringan Matahari yang dipantau pengamat di permukaan Bumi.

Saat Matahari terbenam elongasi di Indonesia pada 6 Juni 2024 berkisar antara 4,50 derajat di Sabang sampai 4,93 derajat di Merauke.

Dan elongasi pada 7 Juni di Indonesia berkisar 11,58 derajat di Merauke sampai 13,24 derajat di Sabang.

  • Umur Bulan

Saat Matahari terbenam umur bulan di Indonesia pada 6 Juni 2024, sekitar  -4,18 jam di Merauke sampai 0,78 jam di Sabang.

BACA JUGA:Ormas Keagamaan Cuma Jadi 'Kedok' Bagi-bagi Jatah IUP Tambang? Rocky Gerung: Mereka Masuk Jebakan Bahlil!

Ketika Matahari terbenam pada 7 Juni 2024 umur bulan di Indonesia sekitar 19,82 jam di Merauke sampai 23,23 jam di Sabang.

  • 114 Titik Pemantauan Hilal

Kemenag RI telah mamasang 114 titik pemantauan hilal di seluruh Indonesia untuk menetapkan awal bulan Zulhijah 1445 Hijriah atau Hari Raya Idul Adha pada hari ini, 7 Juni 2024.

Direktur Urusan Agama Islam dan Pembinaan Syariah Kemenag Adib mengungkap bahwa pemantauan hilal dilaksanakanjajaran Kemenag di daerah bekerja sama dengan organisasi dan instransi terkait.

Kategori :