BACA JUGA:Jajaran Kendaraan Komersial Siap Pakai Isuzu Dukung Kebijakan SRUT Pemerintah
“Kami berharap keberhasilan seperti ini tidak berhenti sampai di sini saja, tetapi Isuzu juga harus terus melakukan transformasi 4.0 di semua lini untuk mencapai operation Excellence dan Act with Customer,” ujar Yusak di Jakarta.
Keuntungan lainnya setelah mendapat sertifikasi dari pemerintah ini, Isuzu diakui sebagai perusahaan yang mengikuti program “making 4.0” dari Kementerian Perindustrian dan menjadi 1 dari 60 perusahaan di Indonesia yang memiliki score INDI 4.0 > 3.0.
Bahkan Isuzu menjadi pertama di Indonesia yang memiliki Certificate INDI 4.0 sektor Commercial Vehicle (CV).