Sebagai informasi, berdasarkan hasil akhir quick count dari Indikator Politik Indonesia, pasangan Maesyal-Intan unggul dengan perolehan suara sebesar 64,90%, disusul oleh Mad Romli-Irvansyah sebesar 31,19% dan Zulkarnain-Leru sebesar 3,91%.
Sementara, berdasarkan hasil quick count dari Kedai Kopi, pasangan Maesyal-Intan juga unggul dengan perolehan suara 64,02%, disusul Mad Romli-Irvansyah sebesar 31,91% dan Zulkarnain-Leru sebesar 4,07%.