Benarkah iPhone 18 Gagal Rilis Tahun 2026? Berikut Fakta yang Sebenarnya Terjadi

Rabu 07-01-2026,11:13 WIB
Reporter : Rury Pramesti
Editor : Rury Pramesti

Karena itu, sebagai gantinya Apple akan tetap merilis model-model kelas atas di tahun 2026.

BACA JUGA:Daftar iPhone yang Bisa Update iOS 26.2 Lengkap Fitur Terbaru dan Cara Download

BACA JUGA:Apa Itu iPhone HDC? Begini Cara Cek Keasliannya

Sejumlah perangkat yang diperkirakan meluncur di bulan September 2026 ada iPhone 18 Pro, iPhone 1 Pro Max dan perangkat yang sangat dinantikan, yakni iPhone Fold.

Untuk iPhone versi standar akan hadir belakangan, bersamaan dengan iPhone 18e yang lebih terjangkau dan iPhone Air 2.

Faktanya, Apple tak berhenti untuk produksi iPhone 18 sepenuhnya, hanya saja akan mengatur ulang waktu peluncurannya.

Adapun, strategi itu membuat Apple mempunyai dua jendela peluncuran dalam setahun, alih-alih hanya mengandalkan satu momen besar seperti generasi sebelumnya.

Selain itu, dengan menerapkan jadwal rilis yang bertahap tersebut, Apple dinilai bisa mengurangi persaingan internal antarproduk, menjaga momentum peluncuran iPhone sepanjang tahun serta memperpanjang masa penjualan masing-masing model.

Kategori :