Geser Suzuki, Tahun ini Piala AFF Bertajuk AFF Mitsubishi Electric Cup 2022

Geser Suzuki, Tahun ini Piala AFF Bertajuk AFF Mitsubishi Electric Cup 2022

Skuad timnas Indonesia di Piala AFF 2020 lalu dan mulai tahun ini Piala AFF bertajuk AFF Mitsubishi Electric Cup 2022. -AFF-

Sameth menambahkan, saat Kejuaraan AFF memasuki edisi ke 14, kita harus terus berinovasi dan membuka jalan baru untuk memenuhi tantangan besok. 

Kejuaraan ini bertujuan untuk lebih mengembangkan dan membentuk masa depan sepak bola regional, melalui platform Kejuaraan AFF yang merupakan inti dari misi Mitsubishi Electric.

“Kemitraan ini akan menjadi era baru dengan AFF Mitsubishi Electric Cup 2022 dan saya sangat optimisme bahwa kita dapat mendongkrak turnamen ke tingkat yang lebih tinggi serta membuat sepak bola lebih maju lagi di wilayah ini secara bersama - sama,” ungkapnya.

Hal senada juga diungkapkan oleh Malcolm Thorpe, selaku direktur pelaksana, Asia Tenggara di SportFive yang mengatakan bahwa kemitraan baru ini menghadirkan peluang fantastis dalam mempertahankan pertumbuhan sepak bola ASEAN.

BACA JUGA:2 Hakim dan 1 Pegawai PN Diamankan Terkait Narkoba, PT Banten: Kok Bisa-Bisanya Begini

“Pada acara tahun 2020, Thailand berhasil meraih gelar Kejuaraan AFF ke 6 kalinya setlah berhasil mengalahkan Indonesia,” papar Malcolm.

Malcolm mengambahkan bahwa pertantingan final tersebut berhasil mencatatkan rekor baru dengan lebih 260 juta pemirsa televise serta jangkauan media sosial lebih dari 657 juta dan 2 miliar tayangan.

“Kami yakin bahwa seri pertama AFF Mitsubishi Electric Cup pada akhir tahun 2022 ini akan terjadi pertumbuhan yang lebih baik lagi dengan format pertandingan home-away,” tutupnya

  

 

 

 

 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: