Video Presiden Salva Kiir Ngompol Tersebar di Sosial Media, 6 Jurnalis Ditahan

Video Presiden Salva Kiir Ngompol Tersebar di Sosial Media, 6 Jurnalis Ditahan

Presiden Sudan Selatan Salva Kiir-Reuters-

Secara hukum, pihak berwenang Sudan Selatan diizinkan untuk menahan tersangka hanya selama 24 jam sebelum membawa mereka ke hadapan hakim.

Insiden itu “cocok dengan pola personel keamanan yang melakukan penahanan sewenang-wenang setiap kali pejabat menganggap liputan tidak menguntungkan,” kata perwakilan Komite Perlindungan Wartawan sub-Sahara Afrika, Muthoki Mumo.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Close Ads