AHY Tegaskan KSP Moeldoko Tak Akan Bisa Ambil Alih Partai Demokrat: Kita Menang 16 Kali

Ketua Umum Partai Demokrat, Agus Harimurti Yudhoyono (AHY) memastikan KSP Moeldoko tak akan bisa mengambil alih Partai Demokrat. -Intan Afrida Rafni-
Namun, AHY mengatakan bahwa bukti yang di klaim oleh KSP Moeldoko bukanlah bukti baru, melainkan bukti yang pernah diajukan pada 23 November 2021 lalu.
"Kenyataannya bukti yang diklaim KSP Moeldoko itu bukanlah bukti baru keempat maupun itu telah menjadi bukti persidangan di PTUN Jakarta khususnya dalam perkara nomor 150/G/2021 PTUN.JKT yang telah diputus pada tanggal 23 November 2021," sambungnya.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: