5 Jenis Olahraga saat Puasa Ramadan, Badan Bugar, Ibadah Lancar
Ilustrasi jenis olahraga saat puasa Ramadan-Pixabay/ laterjay-Pixabay/ laterjay
Ingin melakukan olaharaga yang menyenangkan selama berpuasa?
Bowling bisa jadi pilihan terbaiknya.
Kamu bisa menghabiskan waktu bersama teman-teman saat melakukannya.
Meski tidak membutuhkan banyak energi, olahrahga ini berguna untuk menguatkan otot tangan dan kaki.
Selain itu, kamu juga bisa melatih keseimbangan tubuh melalui olahraga satu ini, lho.
5. Mountain Climbers
Olahraga ini merupakan salah satu jenis latihan kardio yang berguna untuk melatih bagian perut, kaki, dan bokong.
Meski tengah berpuasa, kamu bisa tetap melakukan mountain climbers, yang juga bermanfaat untuk membentuk tubuh.
Kamu bisa mengakalinya dengan memilih tempo lebih santai ketimbang saat tidak berpuasa, ya.
Untuk melakukannya, posisikan tubuh seperti push up, kemudian gerakkan lutut agar maju mendekati bagian dada. Silangkan secara bergantian selama 30-60 detik.
Lakukan 4-5 set untuk mendapatkan hasil terbaik.
Itu dia 5 jenis olahraga yang tepat untuk kamu pilih selama puasa Ramadan.
Anti lemas, sejumlah olahraga di atas bikin badan bugar, puasa lancar.
Selamat mencoba!
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: