Insan Pers Apresiasi Program Beasiswa S2 BRI Fellowship Journalism
Insan Pers Apresiasi Program Beasiswa S2 BRI Fellowship Journalism-Istimewa-BRI
Selain itu, tambah Catur, ajang ini juga diselenggarakan dengan tujuan menciptakan hubungan baik antara BRI, jurnalis, dan media.
Selama ini, BRI senantiasa memperkuat sinergi bersama berbagai stakeholder, termasuk insan media sebagai mitra strategis BRI.
Sebagai informasi, sebelumnya melalui website resmi BRI, BRI Fellowship Journalism 2023 telah mengumumkan 45 Jurnalis penerima beasiswa magister S2.
Keputusan tersebut dilakukan setelah melewati serangkaian seleksi ketat yang dimulai dari awal tahun 2023. Seluruh peserta penerima beasiswa tersebut disaring dari proses panjang mulai dari seleksi administratif, psikotes, hingga praktek lapangan selama 2 bulan dalam program Journalist on Site.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: