Jadwal Beroperasinya LRT Jabodebek Diungkap Menhub

Jadwal Beroperasinya LRT Jabodebek Diungkap Menhub

M Risal Wasal selaku Direktur Jenderal Perkeretaapian mengungkapkan jika pembaharuan software operasi LRT Jabodebek telah hampir rampung dan LRT Jabodebek akhirnya siap diuji coba dengan melibatkan penumpang serta masyarakat umum.-Kemenhub-

BACA JUGA:Maqdir Ismail Tunjukkan Uang Dolar Senilai Rp 27 Miliar Korupsi Kominfo Setibanya di Kejagung

BACA JUGA:Chip STNK dan BPKB Elektrik, Korlantas Polri: Data Tidak Bisa Dipalsukan

Rute tersebut merupakan rute terjauh dari LRT Jabodebek yang beberapa waktu lalu sudah melewati proses uji coba.

"Kalau denger-denger bocorannya, antara Rp 20 ribu – Rp 25 ribu. Tapi kita akan hitung. Tentu hitungan itu tidak asal. Buying to pay kita pertimbangkan, walaupun dengan keadaan ini pemerintah masih tetap mensubsidi," kata Budi.

Dirjen Perkeretaapian Kemenhub Risal Wasal juga mengungkapkan tarif kilometer pertama akan dikenakan tarif Rp 5 ribu.

"Jadi total sekitar Rp 20 ribu antara Bekasi ke Jakarta atau Cibubur sampai Jakarta ke Dukuh Atas," paparnya.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: