Gempa Bumi Magnitudo 7,1 SR Guncang Keerom Papua

Gempa Bumi Magnitudo 7,1 SR Guncang Keerom Papua

Gempa bumi Magnitudo guncang Keerom, Papua 7.1 SR-BMKG/X-

JAKARTA DISWAY.ID- Gempa bumi cukup kuat baru saja mengguncang daerah Keerom, Papua dengan kekuatan Magnitudo 7.1 SR.

Gempa terjadi di Tenggara Keerom Papua sekitar pukul 15.40 WIB dengan kedalam 134 Km, Sabtu 7 Oktober 2023.

Dilansir akun Twintter @infoBMKG #Gempa Mag:7.1, 07-Okt-2023 15:40:15WIB, Lok:5.13LS, 146.47BT (664 km Tenggara KEEROM-PAPUA), Kedlmn:134 Km #BMKG 

“ Disclaimer:Informasi ini mengutamakan kecepatan, sehingga hasil pengolahan  data belum stabil dan bisa berubah seiring kelengkapan data,”tulis @infoBMKG.

Hingga kini belum diketahui ada tidaknya kerusakan atau tsunami yang diakibatkan gempa bumi yang cukup kuat ini.

BACA JUGA:Gempa Bumi M 5,4 Guncang Sukabumi Jawa Barat, Getaran Terasa hingga Jakarta dan Bogor!

BACA JUGA:Gempa Bumi Guncang Lampung dan Sulawesi Utara, Masyarakat Diminta Waspada

“ Gempa bumi tidak terjadi berpontesi tsunami, namun harus hati-hati terhadap gempa bumi susulan yang mungkin terjadi," tulis @infoBMKG atau Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika.

Indonesia Sering Terjadi Gempa Bumi

Alasan mengapa Indonesia sering terjadi gempa bumi disebabkan oleh beberapa faktor.

Sedikitnya dapat dibagi menjadi tiga faktor penyebab gempa bumi dan mengapa Indonesia sering terjadi gempa bumi. Berikut penjelasannya:

1. Pergerakan Lempeng Tektonik

Lempeng tektonik adalah segmen keras kerak bumi yang mengapung di atas astenosfer yang cair dan panas.

BACA JUGA:Breaking News! Gempa Bumi Magnitudo 5,9 Guncang Banten, Terasa sampai Istana Negara di Tengah Upacara Kemerdekaan Indonesia

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: