Klasemen Medali Asian Para Games 2022, HangZhou: Indonesia Tambah 10 Emas, Geser Malaysia dan Bayangi India di Posis 7
cabang Para Balap Sepeda melalui dua atlet andalannya, Sri Sugiyanti dan Muhammad Fadli Immammudin menyumbang 2 emas pada Kamis 26 Oktober 2023-Kemenpora-
Mengkoleksi total 17 medali emas membuat Indonesia kini berada di posisi 7 pada Klasemen perolehan medali sementara Asian Para Games 2022, HangZhou.
BACA JUGA:Saptoyogo Purnomo Sumbangkan Emas Pertama Indonesia di Asian Para Games 2022 Hangzhou
Sebelumnya Indonesia masih berada dibawah bayang-banyak Malaysia di posisi 9 yang torehan 7 medali emas, 11 perak dan 11 perunggu.
Kini dengan menambah 10 medali emas, Indonesia mulai membayangi India di posisi 6 dengan 18 emas, Uzbekistan di posisi 5 dengan 19 emas dan Thailand di posisi 4 dengan 20 emas.
Berikut Klasemen Medali Asian Para Games 2022, HangZhou, Kamis 26 Oktober 2023:
Klasemen medali Asian Para Games 2022, HangZhou-tangkapan layar-
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: