Prabowo dan Gibran Komitmen Perkuat Pertahanan dan Keamanan Siber Melalui Hilirisasi Digital

Prabowo dan Gibran Komitmen Perkuat Pertahanan dan Keamanan Siber Melalui Hilirisasi Digital

Prabowo dan Gibran Komitmen Perkuat Pertahanan dan Keamanan Siber Melalui Hilirisasi Digital-Instgaram@Prabowo-

Untuk mempersiapkan hal tersebut, Prabowo Subianto sebagai Menteri Pertahanan sudah mulai mengambil langkah nyata  dengan mengadakan pembelajaran soal kemanan siber di tingkat perkuliahan. 

“ Di Universitas Pertahanan  itu sudah ada mata kuliah Cyber Security dan Cyber Defense, di bawah Prodi Teknik Informatika,” papar Budiman.

BACA JUGA:Ribuan Personel Gabungan Amankan Debat Ketiga Pilpres 2024 di Istora Senayan

BACA JUGA:TPN Ganjar-Mahfud Tak Kenal Sosok Dua Tokoh Muda yang Berpindah Haluan Dukung Prabowo-Gibran

Meskipun baru di Unhan, Budiman menilai langkah tersebut sudah menjadi awalan  menuju kedaulatan siber Indonesia. 

“ Ini bukti bahwa Pak Prabowo sebagai Menhan sangat peduli pertahanan dan keamanan Siber. Langkah yang lebih besar akan diambil tentu akan diambil jika kelak Pak Prabowo menjadi Presiden Republik Indonesia,” kata Budiman

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: