Masih Bisa Daftar! Ini 3 BUMN yang Sedialan Mudik Gratis 2024, Cek Syarat dan Rutenya
Ilustrasi mudik menggunakan Kereta Api-PT KAI-PT KAI
2. BioFarma
Dokumen yang Perlu Disiapkan:
- Kartu Keluarga (KK)
- Kartu Tanda Penduduk (KTP)/Kartu Identitas Anak (KIA)
- Surat Keterangan Tidak Mampu (SKTM)
Cara Pendaftaran:
- Buka tautan bit.ly/MudikGratisBF2024bit.ly/MudikGratisBF2024
- Lengkapi seluruh isian dan unggah semua dokumen yang disyaratkan
- Periode pendaftaran berlangsung dari 1-15 Maret 2024
Rute yang tersedia
Rute Utara:
Bandung - Exit Tol Brebes Barat (Brebes) - Exit Tol Adiwerna (Tegal) - Exit Tol Bojong (Pekalongan) - Exit Tol Kandeman (Batang) - Exit Tol Kaliwungu (Kendal) - Exit Tol Krapyak 1 (Semarang) - Exit Tol Salatiga (Salatiga) - Exit Tol Colomadu (Boyolali) - Exit Tol Ngemplak (Solo) - Terminal Giri Adipura Wonogiri
Rute Selatan:
Bandung - Madjenang - Wangon - Jatilawang - Cilacap (Pertigaan Sampang) - Sumpiuh - Gombong - Kebumen - Kutoarjo - Purworejo - Wates - Kulon Progo - Terminal Giwangan Yogyakarta
3. PTPN I Regional 4
Syarat:
- Mengirimkan foto KTP dan KK ke Nomor WhatsApp yang tertera dalam form
- Membawa KTP asli saat hari keberangkatan (Jumat, 05 April 2024)
- Dalam 1 KK hanya dapat mendaftarkan maksimal 5 anggota keluarga
- Anak usia di bawah 3 tahun dapat mendaftar, tetapi tidak mendapatkan tempat duduk
Cara Pendaftaran:
- Buka tautan https://docs.google.com/forms/d/e/1FAIpQLSesPd-E1I4r_nh16ftOzRhlrNSVaXjHIaV994Mc4gliGOqoOQ/viewform
- Lengkapi seluruh isian dan unggah semua dokumen yang disyaratkan
- Periode pendaftaran berlangsung dari 8-15 Maret 2024.
Rute yang tersedia
- Surabaya - Semarang (via Jalur Pantura)
- Surabaya - Yogyakarta (Ngawi, Solo, Klaten)
- Surabaya - Banyuwangi (Jalur Selatan: Probolinggo, Lumajang, Jember)
- Surabaya - Blitar (via Tol Malang: Malang, Karang Karet, Blitar)
- Surabaya - Blitar ( via Wates: Jombang, Pare, Wates, Blitar)
- Surabaya - Trenggalek (Kertosono, Kediri, Tulungagung)
- Surabaya - Pacitan (Nganjuk, Madiun, Ponorogo)
Demikian informasi mengenai mudik gratis BUMN 2024.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: