Potret Harmonis Desta dan Natasha Rizky Lebaran Bareng Trio Strong, Netizen Gercep Doakan Rujuk

Potret Harmonis Desta dan Natasha Rizky Lebaran Bareng Trio Strong, Netizen Gercep Doakan Rujuk

Setelah resmi bercerai dari Desta, aktris dan presenter Natasha Rizky mengungkapkan perubahan positif dalam hubungan mereka.-Instagram/ @desta80s-Instagram/ @desta80s

Rumah tangga Desta dan Natasha Rizky dibangun sejak 2013. 

Selama hampir 10 tahun berumah tangga, keduanya selalu terlihat harmonis dan jauh dari berita miring.

Namun rumah tangga keduanya kandas sejak Desta melayangkan permohonan cerai pada Mei 2023. 

Keduanya pun resmi bercerai pada Juni 2023. 

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads