Tips Perawatan Motor Usai Mudik, Jangan Lupa Cek 6 Komponen Ini!

Tips Perawatan Motor Usai Mudik, Jangan Lupa Cek 6 Komponen Ini!

Tips Perawatan Motor Usai Mudik, Jangan Lupa Cek 6 Komponen Ini!-Yamaha-

Perlu diperhatikan untuk tidak  menggunakan oli bekas pada rantai karena dapat menyebabkan kerusakan.

BACA JUGA:Angkut 1,1 Juta Pemudik, Pelindo Pastikan Pelayanan Arus Balik Mudik Berjalan Normal

BACA JUGA:Agak Lain! Orang-orang Mudik dari Kota ke Kampung, Pemuda Ini Mudik dari Madiun ke Depok

5. Ban

Ban memiliki peran yang krusial karena berfungsi untuk menopang beban kendaraan dan menjaga traksi dengan permukaan jalan. 

Ban yang sudah aus dapat mengurangi traksi, stabilitas, dan bahkan efektivitas pengereman. 

Oleh karena itu, penting untuk memeriksa kondisi ban setelah perjalanan jauh, yang mencakup pemeriksaan tekanan udara serta memeriksa tampilan luar ban, termasuk periksa ketebalan alur dan tidak adanya lubang atau sobekan.

Untuk memeriksa ketebalan alur ban, pengendara juga dapat memeriksanya melalui TWI (Tread Wear Indicator) yang biasanya berbentuk tanda panah di pinggiran ban.

 Jika permukaan ban telah menyentuh tanda panah, maka menandakan ban sudah aus atau terkikis.

BACA JUGA:Libur Lebaran 2024 Usai Sudah, 15 Ribu Pemudik Tiba di Stasiun Gambir 'Back to Reality'

BACA JUGA:Selama Arus Mudik dan Balik Lebaran 2024, Hutama Karya Gelar Operasi Simpatik di Tol Trans Sumatera

6. Saringan Udara

Saringan udara yang kotor dapat menghambat aliran udara ke ruang bakar sehingga menyebabkan proses pembakaran menjadi tidak sempurna dan mengurangi performa motor secara keseluruhan. 

Oleh karena itu, penting untuk memeriksa kondisi saringan udara terlebih setelah perjalanan jauh. Tanda-tanda kotornya saringan udara adalah tarikan gas yang lebih berat serta keluarnya asap hitam dari knalpot. 

Jika mengalami gejala tersebut, segera periksa kondisi saringan udara. Umumnya, penggantian saringan udara direkomendasikan setiap 12.000 km sesuai dengan buku servis. 

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber: