72 Persen Ibu di Indonesia Alami Mom Shaming, Kenali Bentuk dan Dampaknya

72 Persen Ibu di Indonesia Alami Mom Shaming, Kenali Bentuk dan Dampaknya

Penelitian terbaru Health Collaborative Center (HCC) mengungkapkan bahwa 72 persen ibu di Indonesia mengalami mom shaming.-Annisa Zahro-

Oleh karena itu, perlu adanya edukasi dan redefinisi konsep mom shaming yang memadai.

Selain itu, pihaknya mendesak pemerintah untuk meningkatkan cakupan tenaga konselor parenting bahkan psikolog di Puskesmas lebih merata.

Bila memungkinkan di tingkatkan peran kader posyandu dan Tim Pendamping Keluarga untuk memiliki kompetensi konselor pengasuhan.

Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads