Bocoran Jadwal Konser Gratis Iwan Fals Bulan Juli 2024, Ada Pekanbaru, Lampung, hingga Palembang

Bocoran Jadwal Konser Gratis Iwan Fals Bulan Juli 2024, Ada Pekanbaru, Lampung, hingga Palembang

Bocoran jadwal konser gratis Iwan Fals di bulan Juli 2024 yang dimulai di Lampung.-Instagram Iwan Fals-

JAKARTA, DISWAY.ID - Cek bocoran jadwal konser gratis Iwan Fals bulan Juli 2024.

Musisi legendaris Iwan Fals bersama Gaung Merah tengah menggelar konser gratis di 25 kota di Indonesia.

Konser gratis sudah digelar sejak Juni 2024 hingga Februari 2025.

BACA JUGA:25 Daftar Kota di Konser Gratis Iwan Fals 2024, Kotamu Termasuk?

BACA JUGA:Jadwal Konser Gratis Iwan Fals 2024 di 25 Kota, Mulai Jakarta, Palembang, hingga Manado

Sejumlah kota di Indonesia akan dikunjungi oleh Iwan Fals mulai dari Sukabumi, Kotabumi, Palembang, Padang, Pontianak, Manado, Palu, hingga Jakarta.

Sukabumi, Jawa Barat menjadi kota pertama yang disambangi Iwan Fals.

Kemudian, Tasikmalaya menjadi kota kedua dalam rangkaian konser gratis Iwan Fals dan diikuti Cirebon.

Memasuki bulan Juli 2024, banyak OI (sebutan penggemar Iwan Fals) yang penasaran dengan jadwal konser selanjutnya.

Bagi OI yang sudah menanti kedatangan pelantun Bento ini merapat! Sebab, ada bocoran jadwal konser gratis Iwan Fals sepanjang tahun 2024-2025.

BACA JUGA:Rundown Konser Gratis di Weekend Fest 2024, Nadin Amizah dan Reality Club Tampil Hari Kedua

BACA JUGA:Konser Gratis Weekend Fest 2024 di QBig BSD 5-7 Juli 2024, Line Up Nadin Amizah, Danilla, Ziva Magnolya, Reality Club, hingga Nadhif Basalamah

Jadwal Konser Gratis Iwan Fals di Bulan Juli 2024

Dalam bocoran jadwal konser gratis Iwan Fals yang dibagikan oleh akun Instagram @konserindo.id, akan ada tiga kota di Indonesia yang akan dikunjungi musisi legendaris tersebut.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads