Biodata dan Profil Edward Akbar Suami Kimberly Ryder yang Digugat Cerai

Biodata dan Profil Edward Akbar Suami Kimberly Ryder yang Digugat Cerai

Profil Edward Akbar suami Kimberly Ryder yang digugat cerai.--Instagram @edward_akbar

Tempat, tanggal lahir: Jakarta, 26 Agustus 1985

Usia: 38 Tahun

Agama: Islam

Istri: Kimberly Ryder

Anak: Rayden Starlight Akbar dan Aisyah Moonlight Akbar

Orangtua: Otto Samalo dan Teresa Bleszynski

Pendidikan: Universitas Trisakti, S1 Ekonomi

Pekerjaan: Aktor dan presenter

Instagram: @edward_akbar

BACA JUGA:Susul Dita Karang, Ini Kimberly Fransa Salim, Idol K-Pop Asal Indonesia yang Siap Debut Jadi Member VVUP

Profil Edward Akbar

Edward Akbar merupakan anak dari pasangan Otto Samalo dan Teresa Bleszynski sekaligus keponakan dari aktris Tamara Bleszynski.

Edward mengawali karier di industri hiburan Tanah Air menjadi seorang aktor dengan debut dalam film layar lebar berjudul Air Terjun Pengantin Phuket (2013).

Air Terjun Pengantin Phuket juga merupakan film yang dibintangi Edward Akbar bersama dengan Tamara Bleszynski dan Darius Sinathrya.

Sejak saat itu, namanya makin dikenal publik dan mulai banyak mendapat tawaran akting dengan berbagai judul film.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads