Waspada! 12 Wilayah Indonesia Berpotensi Hujan Lebat Hari Ini, Rabu 14 Agustus 2024
25 Wilayah Ini Waspada Hujan Lebat dan Angin Kencang pada 12-13 November 2024---Freepik
DailySports.ID - Badan Meteorologi, Klimatologi, dan Geofisika (BMKG) memberitahu adanya peringatan dini soal adanya potensi cuaca ekstrem yang bisa saja terjadi pada hari ini, Rabu 14 Agustus 2024.
Menurut prediksi BMKG, dijelaskan bahwa ada sejumlah wilayah di Indonesia yang tampak potensi diguyur hujan lebat plus disertai petir dan angin kencang.
Meski demikian BMKG meminta kepada masyarakat untuk tetap tenang, tapi jelas wajib waspada terhadap segala kemungkinan yang dapat terjadi.
Hal tersebut karena bencana hidrometeorologi atau bencana alam meteorologi merupakan bencana alam yang berhubungan dengan iklim bisa terjadi kapan saja.
BACA JUGA:BMKG Ungkap 12 Daerah di Indonesia Akan Diterpa Hujan Lebat Hari Ini, Hati-hati!
Selain itu peringatam juga ditujukan kepada masyarakat yang tinggal di daerah-daerah dengan topografi curam, bergunung, tebing, atau rawan longsor dan banjir.
Masyarakat golongan tersebut diminta untuk selalu waspada terhadap dampak yang mungkin timbul akibat cuaca ekstrem tersebut.
Dampak dari cuaca ekstrem ini dapat berupa banjir, banjir bandang, tanah longsor, jalan licin, pohon tumbang, dan berkurangnya jarak pandang.
Oleh karena itu, perlu adanya kewaspadaan serta langkah-langkah yang perlu diambil secara preventif dalam menghadapi kondisi cuaca ekstrem tersebut.
BACA JUGA:Ini Dia Sosok Pawang Hujan di IKN yang Kendalikan Cuaca Jelang Upacara HUT RI, Bukan Mbak Rara!
Berikut adalah daftar wilayah di Indonesia yang berpotensi mengalami hujan lebat:
1. Aceh
2. Papua Barat
3. Jambi
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: