Kasir Indomaret Gambir Tewas Dibunuh Sesama Karyawan, Polisi Periksa 2 Saksi

Kasir Indomaret Gambir Tewas Dibunuh Sesama Karyawan, Polisi Periksa 2 Saksi

Ilustrasi pembunuhan kasir Indomaret--Istimewa

Pelaku disebut langsung mengejar saksi hingga akhirnya saksi meminta pertolongan ke warga setempat. 

BACA JUGA:Buruan Serbu! Katalog Promo JSM Indomaret 30 Agustus-1 September 2024, Sabun Mandi Cair Mulai Rp14 Ribuan

Kini, pelaku sudah ditangkap, sedangkan korban meninggal dunia usai menderita luka di sejumlah bagian tubuhnya.

"Luka tusuk (pada) bagian jantung, punggung, dan kaki," terangnya.

 

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads