Millie Bobby Brown dan Jake Bongiovi Bagikan Potret Pernikahan, Gelar Resepsi Mewah di Itali

Millie Bobby Brown dan Jake Bongiovi Bagikan Potret Pernikahan, Gelar Resepsi Mewah di Itali

Jake Bongiovi dan Millie Bobby Brown gelar resepsi mewah di Itali.--Instagram @milliebobbybrown

Millie resmi menikah di usianya 20 tahun, sementara itu Jake baru berusia 22 tahun.

Keduanya mantap melanjutkan ke jenjang lebih serius usai Jake melamar Millie pada April 2023.

Saat itu, Millie mengungkapkan cara unik sang kekasih melamarnya saat sedang menyelam di bawah laut.

Hal itu diungkapkan Millie saat menghadiri acara talkshow bersama Jimmy Fallon yang tayang 29 Februari 2024.

BACA JUGA:Intip Prediksi Setlist Konser LANY di Jakarta 9-10 Oktober 2024, Udah Siap Karaoke Bareng?

Semula pemeran Eleven di serial Stranger Things ini menceritakan sang kekasih gemar menyelam.

Hobinya lantas dimanfaatkan Jake untuk melamar Millie dengan menyimpan sebuah cicin di dalam kerang.

"Kami menyelam beberapa meter, dan dia memberiku sebuah kerang, Aku membaliknya dan ternyata ada cicin di sana" ungkap Millie.

Lucunya saat berada di kedalaman laut, Jake mengungkapkan kata-kata untuk melamar Millie. Namun ucapannya itu tak terdenger jelas.

"Aku menatapnya, dan dia mengeluarkan suara, ‘Blurrrpp?" sambungnya sambil tertawa.

Millie kemudian menerima lamaran Jake dengan memberi tanda isyarat sebelum mereka naik ke atas permukaan.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads