Ratu Entok Ditangkap Buntut Kasus Penistaan Agama Lewat Video Viral, Minta Yesus Cukur Rambut
Ratu Entok selebgram asal Medan ditangkap atas kasus penistaan agama.--Instagram @ratutalishareal
Laporan tersebut buntut dari kasus penistaan agama yang telah mencoreng nama baik dan melukai hati umat Kristiani.
Ratu Entok Minta Maaf Soal Video Viralnya
Sebelum resmi ditahan, selebgram Medan itu sempat membuat video permohonan maaf lewat unggahan akun TikToknya @ratuentokglowskincare.
Ia menyadari apa yang dilakukan telah menyinggung umat beragama lain.
BACA JUGA:Viral! Oknum ASN Dalangi Penipuan Acara HUT Yogyakarta ke-268, Pelaku Serahkan Diri
"Entok memohon kepada seluruh rakyat Indonesia, khususnya yang beragama Kristen, Katolik, Porstestan, ataupun disebut Nasrani mungkin Entok salahnya adalah memegang foto tersebut dimana Entok bukan bagian dari iman tersebut,” ucapnya dikutip akun TikTok @ratuentokglowskincare Minggu, 6 Oktober 2024
Selain itu, dalam keterangannya ia juga mengaku tidak mengetahui siapa foto yang ditunjukkannya merupakan Yesus.
"Saya search di Google tokoh laki-laki yang alim, yang punya agama. Muncul (foto Yesus) di Google paling atas" jelasnya.
Foto tersebut kemudian dipakainya dalam konten video untuk meminta tokoh agama tersebut mencukur rambut karena terlihat menyerupai wanita.
Cek Berita dan Artikel yang lain di Google News
Sumber: