Intip Merek Mobil Baru di MUF GJAW 2024, Ada Merek Lama yang Balik Lagi

Intip Merek Mobil Baru di MUF GJAW 2024, Ada Merek Lama yang Balik Lagi

Mandiri Utama Finance GAIKINDO Jakarta Auto Week (MUF GJAW) 2024 siap menyambut para pecinta otomotif mulai 22 November hingga 1 Desember 2024.-gjaw-

BACA JUGA:Risih Disebut Punya Hubungan Spesial dengan Cagub Jateng Ahmad Luthfi, Vanessa Nabila Klarifikasi

BACA JUGA:Dampak Penerapan PPN 12 Persen, Ekonom: Inflasi di Depan Mata

Dengan berbagai merek dan acara menarik yang disajikan, MUF GJAW 2024 yang didukung penuh oleh Mandiri Utama Finance selaku titling sponsor menawarkan pengalaman yang tidak hanya menarik bagi mereka yang sedang mencari kendaraan baru, tetapi juga bagi para penggemar otomotif yang ingin melihat langsung inovasi terbaru di dunia otomotif.

Para pengunjung dapat menikmati berbagai program menarik, test drive, hingga melihat lebih dekat kendaraan modifikasi terbaik yang dipamerkan di area khusus.

Pengunjung yang ingin merasakan keseruan MUF GJAW 2024 dapat membeli tiket secara online melalui aplikasi Auto360 dengan harga Rp 40.000 untuk weekdays dan Rp 70.000 untuk weekends. Tiket on-the-spot juga tersedia selama acara berlangsung dengan harga Rp 50.000 untuk weekdays dan Rp 80.000 untuk weekends.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads