Daftar Pemain Drama China Brocade Odyssey, Ada Tan Song Yun hingga Zheng Ye Cheng

Daftar Pemain Drama China Brocade Odyssey, Ada Tan Song Yun hingga Zheng Ye Cheng

Drama China Brocade Odyssey Tayang pada 30 November 2024.--Mydramalist

BACA JUGA:Link Nonton Drama China The Land of Warriors Episode 1-38 Sub Indo, Zhou Yiran Bela Keadilan!

Sementara itu, pangeran dari Kerajaan Nanzhao, Raja Putih, mengunjungi Yizhou.

Pria ini menginginkan keterampilan pewarnaan Ji dan menggunakan resep pewarnaan rahasia dari keluarga Zhao untuk mencuri resep pewarnaan Ji.

Keluarga Yang berkunjung kepada keluarga Ji, di mana hal ini memungkinkan agar keluarga Ji terhindar dari krisis dan masalah

Hal ini membuat Raja Nanzhao secara sengaja menculik Ji Ying Ying.

Tentu saja, Yang Jing Yuan tak tinggal diam dan berusaha menghalau musuh dan menyelamatkan Ji Ying Ying.

BACA JUGA:Intip Daftar Pemain Drama China The Land of Warriors, Zhou Yiran Jadi Prajurit Tangguh!

Akhirnya, Yang Jing Yuan memimpin pasukan untuk melindungi tanah airnya dan berhasil mengusir musuh.

Daftar Pemain Drama China Brocade Odyssey

Berikut ini adalah dafatr para pemain drama China Brocade Odyssey, di antaranya:

  • Tan Song Yun sebagai Ji Ying Ying
  • Zheng Ye Cheng sebagai Yang Jing Yuan
  • Jing Chao sebagai Cheng Feng Ze
  • Chen Xiao Yun sebagai Yu Ling Long
  • Wang Yi Nuo sebagai Niu Wu Niang
  • Zhang Hao Wei sebagai Zhao Xiu Yuan

Demikian informasi mengenai daftar para pemain drama China Brocade Odyssey. Semoga membantu!

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads