Anak-Anak Bisa Kena Hernia Inguinal, Kenali Gejala dan Pengobatannya

Anak-Anak Bisa Kena Hernia Inguinal, Kenali Gejala dan Pengobatannya

Ilustrasi anak mengalami hernia--Freepik

● Operasi dilakukan dengan bius umum.

● Melalui sayatan kecil di selangkangan, dokter akan memperbaiki dan menutup area yang lemah.

● Waktu operasi singkat, biasanya 30-45 menit, dengan tingkat keberhasilan sangat tinggi.

● Alternatif lain yaitu dengan metode laparoskopi. Sayatan lebih kecil dan secara kosmetis lebih baik dibandingkan herniotomi konvensional.

BACA JUGA:Keluarga SIGAP Dorong Perubahan Perilaku, Lindungi Anak dari Serangan Penyakit

Sebagai penutup, dr. Kozzy, Sp.BA menambahkan orang tua perlu peka terhadap tanda-tanda hernia inguinal.

“Dengan deteksi dini dan penanganan tepat di fasilitas yang memadai, anak dapat terhindar dari risiko komplikasi dan tumbuh sehat seperti seharusnya,” tuturnya.

BACA JUGA:Keluarga SIGAP Dorong Perubahan Perilaku, Lindungi Anak dari Serangan Penyakit

Direktur Bethsaida Hospital Gading Serpong, dr. Pitono, menyampaikan kesehatan anak adalah prioritas di Klinik Bedah Anak Bethsaida Hospital.

“Dengan dukungan dokter spesialis berpengalaman di bidang pediatri dan bedah anak, serta fasilitas medis terkini, kami berupaya memberikan penanganan optimal untuk hernia inguinal dan berbagai kondisi kesehatan anak lainnya. Kami berkomitmen untuk memastikan setiap anak mendapatkan perawatan terbaik demi tumbuh kembang yang sehat dan berkualitas,” jelasnya.

 

 

 

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Close Ads