Cek Line Up dan Rundown Big Bang Festival 2024 Hari ini 24 Desember, Ada Nadin Amizah hingga Vierratale
Rundown konser Big Bang Festival 2024 Hari ini 24 Desember 2024.--Freepik
JAKARTA, DISWAY.ID -- Acara tahunan Big Bang Festival 2024 semakin meriah dengan penampilan musik fresh dari para musisi tanah air.
Setiap harinya, ada penampilan spesial dari penyanyi tanah air untuk mengisi panggung musik Big Bang Stage.
Mereka akan menghibur pengunjung yang datang untuk berbelanja ataupun sekadar menikmati hiburan.
Seperti yang diberitakan sebelumnya, Big Bang Festival merupakan event tahunan yang dinantikan banyak orang.
BACA JUGA:Promo Harga di Event Big Bang Festival, Semua Produk Diskon Harga Miring Mulai dari Rp 18 Ribu
Event ini menjadi ajang pameran cuci gudang terbesar ke-7 di Jakarta dengan menghadirkan berbagai produk mulai dari fashion, elektronik, furniture, hingga hime appliance.
Nggak cuma itu, pengunjung juga bisa mendapatkan berbagai promo besar-besaran yang ditawarkan untuk aneka kebutuhan.
Big Bang Festival 2024 diselenggarakan selama dua pekan mulai tanggal 21 Desember 2024 hingga 1 Januari 2025 di JIExpo Kemayoran.
Selain itu, event tahunan ini juga menyuguhkan konser musik untuk menemani pengunjung.
Konser musik bertajuk Big Bang Stage ini akan dimeriahkan oleh musisi-musisi ternama Tanah Air seperti Tulus, Nadin Amizah, Bernadya, hingga Sheila On 7.
BACA JUGA:Event Jakarta di Lapangan Banteng Spesial Natal 2024, Bakal Ada Konser Gratis
Rundown Konser Big Bang Festival 2024 Hari ini
Berikut line up dan rundown konser Big Bang Festival 2024 hari ketiga di JIExpo Kemayoran Selasa, 24 Desember 2024.
18.30 WIB - Priscilla
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: