Daftar Stasiun Kereta Alternatif Libur Tahun Baru 2025, Tak Perlu ke Gambir dan Pasar Senen

Daftar Stasiun Kereta Alternatif Libur Tahun Baru 2025, Tak Perlu ke Gambir dan Pasar Senen

Menjelang liburan Tahun baru 2025, KAI Daop 1 Jakarta menawarkan alternatif stasiun keberangkatan bagi calon penumpang Kereta Api Jarak Jauh (KAJJ). --Sabrina Hutajulu

Cikampek: 7.999 penumpang

Cikarang: 29.948 penumpang

Jatinegara: 19.556 penumpang

Karawang: 7.384 penumpang

Jakarta Kota: 252 penumpang

"Untuk kemudahan, tiket dapat dipesan melalui aplikasi Access by KAI atau mitra aplikasi resmi KAI," tandas Ixfan

 

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads