Sri Mulyani Ingin Materi Saham Masuk Kurikulum SD, Ini Respons Mendikdasmen Abdul Mu’ti

Sri Mulyani Ingin Materi Saham Masuk Kurikulum SD, Ini Respons Mendikdasmen Abdul Mu’ti

Menteri Pendidikan Dasar dan Menengah (Mendikdasmen) Abdul Mu'ti menanggapi usulan Menteri Keuangan Sri Mulyani terkait masuknya materi edukasi finansial, utamanya pasar modal, dalam kurikulum SD.--Annisa Zahro

"Kalau kita bersama-sama, nanti masuk ke kurikulum. Bagaimana cara penyampaiannya dan bagaimana mereka terbiasa dengan transaksi, tentu kalau masyarakat sudah mulai mendiversifikasi tabungan dan menciptakan pendalaman," tuturnya.

 

 

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads