Fitur Makin Berlimpah, Ini Dia Keunggulan Aplikasi WANDA Keluaran Honda

Fitur Makin Berlimpah, Ini Dia Keunggulan Aplikasi WANDA Keluaran Honda

Fitur Makin Berlimpah, Ini Dia Keunggulan Aplikasi WANDA Keluaran Honda-WMS-

Sementara itu, fitur ‘Temukan BEX EV’ juga telah terkoneksi dengan Google Maps untuk memastikan tingkat akurasi lokasi swab station baterai motor listrik Honda khususnya di area Jakarta-Tangerang. 

Selain itu juga, konsumen dapat klik Arahkan untuk memandu konsumen menuju Lokasi swab station tersebut. Diharapkan fitur ini akan memberikan kemudahan lebih kepada para pemilik sepeda motor listrik Honda.

Tidak hanya panduan saja, aplikasi WANDA juga turut menyediakan Special Promo dari beberapa Merchant untuk dapat dinikmati konsumen setiap bulannya.

Dari promo ini, konsumen dapat menikmati berbagai macam diskon di berbagai Merchant F&B, kesehatan, hiburan, rekreasi, gaya hidup dan olahraga yang sudah bekerja sama dengan Aplikasi WANDA.

BACA JUGA:Wahana Ajak Konsumen ke Bengkel AHASS, Ada Promo Berkah Mudik 2025

BACA JUGA:Ratusan Pengunjung Mampir ke Booth Honda di IIMS 2025, Wahana Beri Apresiasi

Selain itu, aplikasi WANDA juga menghadirkan fitur Daily Check In, dimana konsumen dapat mengumpulkan HepiGo Poin hanya dengan membuka aplikasi WANDA dan klik icon ‘Daily Check In’ setiap hari untuk mengoleksi HepiGo Poin.

HepiGo Poin sendiri adalah rewards bagi konsumen di aplikasi WANDA ini dapat ditukarkan dengan beragam voucher menarik seperti voucher perawatan sepeda motor dan banyak promo voucher lainnya.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads