Rasakan Ulang Tahun ke-5, AstraPay Gelar Dialog Inspiratif 2025

Rasakan Ulang Tahun ke-5, AstraPay Gelar Dialog Inspiratif 2025

Rasakan Ulang Tahun ke-5, AstraPay Gelar Dialog Inspiratif 2025-Disway/Bianca Chairunisa-

BACA JUGA:Alex Marquez Cedera Usai Podium, Federal Oil Tunjukkan Dukungan Total

“Inilah bukti bahwa AstraPay adalah platform yang dibangun, dijalankan, dan berkembang bersama generasi muda Indonesia,” tegas Rina.

Ditemui dalam kesempatan yang sama, Deputi Direktur Bank Indonesia Elyana K. Widyasari juga menyoroti perlunya inovasi serta inisiatif dalam pengembangan di transaksi elektronifikasi.

Pasalnya, kini aplikasi seperti AstraPay membantu anak muda mengontrol cashflow, budgeting, hingga cashless transaction yang efisien.

“Ke depannya, generasi muda ini akan lebih cepat lagi untuk adaptasinya. Nah oleh sebab itu, arah kebijakan sistem pembayaran kita untuk tahun 2030 dan 5 tahun berdatang itu juga harus kita pertimbangkan,” pungkas Elyana.

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads