Puan Jawab Sindiran Anies soal Absennya Presiden RI di Sidang PBB: Itu Periode Lalu
Ketua DPR RI Puan Maharani menanggapi pernyataan mantan Gubernur Jakarta Anies Baswedan yang menyatakan presiden Indonesia selalu absen di sidang PBB.--Anisha Aprilia
Aria mengatakan Presiden ke-7 RI Joko Widodo (Jokowi) absen di PBB tetapi forum internasional yang diikuti RI cukup banyak. Meski demikian, ia membantah jika dirinya membela Anies.
"Kritik yang membangun saya kira diperlukan dan kalau toh kemarin kita banyak absen di dalam pembicaraan-pembicaraan, di dalam forum-forum dunia yang saat Pak Jokowi menjadi presiden, saya kira perlu kita cermati lagi karena juga forum yang diikuti oleh Pak Jokowi cukup banyak. Saya tidak langsung membenarkan, tapi juga tidak menyalahkan apa yang disampaikan oleh Mas Anies," tukasnya.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: