Artotel Wanderlust Hadirkan Program 'Semarak Akhir Tahun 2025' di ARTOTEL Cabin Bromo
Artotel Wanderlust Hadirkan Program 'Semarak Akhir Tahun 2025' di ARTOTEL Cabin Bromo---Dok. Istimewa
Director of Marketing Communications Artotel Group, Yulia Maria, menjelaskan bahwa rangkaian Semarak Akhir Tahun tidak hanya menjadi penutup 2025, tetapi juga bentuk apresiasi kepada para tamu yang telah setia bersama Artotel Wanderlust.
Sementara itu, General Manager ARTOTEL Cabin Bromo, Sugiono Turwibowo, menegaskan bahwa atmosfer Bromo yang magis menjadi inspirasi utama dalam menyusun acara yang memadukan seni, kuliner, dan pengalaman personal khas ARTOTEL.
Keuntungan Menjadi Member Artotel Wanderlust
Artotel Wanderlust merupakan loyalty program yang diluncurkan sejak 2022. Para tamu dapat bergabung secara gratis melalui aplikasi Artotel Wanderlust di Google Play atau App Store. Member akan mendapatkan berbagai keuntungan, seperti:
- Diskon 10% untuk menginap
- Diskon 5–15% untuk F&B
- Birthday Reward berupa diskon 50% untuk menginap
- Kenaikan tier dari Silver, Gold, hingga Black dengan benefit tambahan seperti free room upgrade, late check-out, hingga layanan VIP
Program-program tersebut dirancang untuk memberikan pengalaman terbaik bagi setiap tamu sepanjang tahun.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: