3 Daftar Event Jakarta di GBK Akhir Pekan 27-28 Desember 2025, Ada Jakcloth Year and Sale!

3 Daftar Event Jakarta di GBK Akhir Pekan 27-28 Desember 2025, Ada Jakcloth Year and Sale!

Daftar event Jakarta di GBK akhir pekan 27-28 Desember 2025.--Instagram @sundownmarkette

JAKARTA, DISWAY.ID - Jangan lewatkan! Sepanjang akhir pekan di GBK, ada sejumlah event seru dan menarik yang bisa dikunjungi pada 27-28 Desember 2025.

Dalam rangka merayakan akhir tahun, GBK menghadiirkan pusat belanja Jakarta Clothing Expo atau Jakcloth.

Jakcloth sendiri menjadi salah satu event tahunan yang digelar dengan menghadirkan berbagai promo dari brand-brand fashion.

BACA JUGA:15 Daftar Event Natal di Jakarta Hari ini 25 Desember 2025, Banyak Pertunjukan Santa Claus di Ancol hingga Lippo Mall Puri

Event ini cocok dikujungi bagi kamu yang ingin belanja akhir tahun dengan berbagai potongan harga.

Nggak cuma itu, GBK juga menghadirkan event seru lainnya seperti Jakcloth dan Bebelac Surprise Choco Bounce

Sebagai informasi, GBK merupakan Sport Edutainment Complex sekaligus kawasan penyelenggaraan event olahraga terbesar yang berlokasi di jantung Kota Jakarta.

Tak hanya menjadi arena berbagai ajang olahraga, kawasan GBK juga kerap dimanfaatkan untuk beragam acara hiburan, mulai dari konser musik, pameran, hingga bazar.

Hal tersebut tak lepas dari lokasinya yang strategis di pusat kota, didukung fasilitas lengkap serta area yang luas, sehingga mampu menampung pengunjung dalam jumlah besar.

BACA JUGA:20 Event Jakarta Akhir Pekan 26-28 Desember 2025, Spesial Natal 2025 Banyak Aktivitas Seru

Daftar Event Jakarta di GBK Akhir Pekan 

Berikut kumpulan event Jakarta di GBK pada akhir pekan 27-28 Desember 2025, di antaranya:

1. Bebelac Surprise Choco Bounce

  • Tanggal: 22-28 Desember 2025
  • Lokasi: Plaza Sudirman

Bebelac Slurprise Choco Bounce hadirkan banyak keseruan untuk si kecil di Plaza Sudirman.

Mulai dari Giant Pack Bebelac, Slider Bounce, Climbing Bouncee, Foood Bazaar dan keseruan lainnya.

BACA JUGA:Dari SEVENTEEN sampai D6: Kisruh Konser K-Pop Dorong BPKN Siapkan Aturan Baru

2. Jakcloth Year and Sale 2025

  • Tanggal: 24-28 Desember 2025
  • Lokasi: Istora Senayan

Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News

Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel

Sumber:

Berita Terkait

Close Ads