55 Ucapan Selamat Tahun Baru 2026 dalam Bahasa Inggris Beserta Artinya, Penuh Motivasi dan Harapan!
Ucapan selamat tahun baru 2026 dalam bahasa inggris--Canva
JAKARTA, DISWAY.ID - Ucapan selamat Tahun Baru 2026 bahasa Inggris dan artinya ini bisa dikirimkan ke orang terdekat atau untuk diri sendiri.
Seperti yang diketahui, menyambut awal tahun baru menjadi salah satu hal dan momen istimewa yang sangat dinantikan oleh segelintir orang.
Tahun Baru juga bukan hanya sekadar tanggal, ia seperti menciptakan harapan dan pembaruan awal yang baru.
BACA JUGA:35 Ucapan Tahun Baru Keren 2026 Cocok Share di Medsos Mulai IG, WA, hingga Facebook
Hal tersebut dapat menjadi kesempatan untuk merenungkan tahun lalu sembari bangkit mencari pengalaman dan peluang yang baru.
Salah satu cara agar dapat membuat orang bangkit dan tetap bersemangat, yaitu dengan mengirimkan beberapa ucapan yang penuh harapan.
Karena dari beberapa ucapan ini dapat menjadi motivasi serta semangat untuk menjalani hidup.
Bahkan, di dalam ucapan tersebut pastinya mengandung pesan bijak dan makna yang mendalam.
Menurut tradisi, ucapan Tahun Baru sering kali dianggap sebagai sebuah doa atau harapan baik yang ditujukan kepada orang-orang terdekat.
Lebih lanjut, ucapan Tahun Baru akhirnya menjadi lebih dari sekadar formalitas, namun juga sebagai bentuk perhatian yang mendalam.
BACA JUGA:4 Cara Membuat Ucapan Tahun Baru 2026 Lebih Berkesan, Bukan Sekadar 'Happy New Year'
55 Ucapan Selamat Tahun Baru 2026 Bahasa Inggris dan Artinya
Berikut ini ada beberapa ucapan selamat Tahun Baru 2026 dalam bahasa Inggris beserta artinya.
- The new year 2026 is just around the corner, let's welcome it with a smile and an open heart. (Tahun baru 2026 di depan mata, mari sambut dengan senyum dan hati yang lapang)
- Let's welcome the new year 2026 with a new mindset that will grow better than this year. (Mari kita menyambut tahun baru 2026 dengan mindset baru yang tumbuh lebih baik dibanding tahun ini)
- May your journey through the new year be filled with pleasant surprises, delightful detours, and scenic routes. Happy travels! (Semoga perjalanan Anda melewati tahun baru dipenuhi dengan kejutan yang menyenangkan, jalan memutar yang menyenangkan, dan rute yang indah. Selamat bepergian!)
- Here's to a year of conquering fears, embracing challenges, and living life with an extra dose of courage. Happy new year, braveheart! (Ini adalah tahun untuk menaklukkan ketakutan, menerima tantangan, dan menjalani hidup dengan keberanian ekstra. Selamat tahun baru, hati pemberani!)
- May the coming year bring you courage to overcome challenges, love to fill your heart, and wisdom to guide your path. Happy new year! (Semoga tahun yang akan datang membawa keberanian untuk mengatasi tantangan, cinta untuk mengisi hatimu, dan kebijaksanaan untuk membimbing langkahmu. Selamat tahun baru!)
- In 2026, may your heart be light, your worries be few, and your happiness be endless. Happy New Year! (Di tahun 2026, semoga hatimu ringan, kekhawatiranmu sedikit, dan kebahagiaanmu tiada habisnya. Selamat Tahun Baru!)
- Here's to a year of new beginnings, new hopes, and new achievements. May 2026 be your best year yet! (Untuk tahun yang penuh dengan awal baru, harapan baru, dan pencapaian baru. Semoga 2026 menjadi tahun terbaikmu!)
- Wishing you a year filled with new memories, good health, and moments that remind you how wonderful life truly is. Here's to 2026! (Semoga tahun ini dipenuhi dengan kenangan baru, kesehatan yang baik, dan momen-momen yang mengingatkanmu betapa indahnya hidup ini. Bersulang untuk 2026!)
- As we step into 2026, I hope you find peace in every little thing, joy in the simplest moments, and endless reasons to smile. (Saat kita melangkah ke 2026, semoga kamu menemukan kedamaian dalam setiap hal kecil, kebahagiaan dalam momen-momen sederhana, dan alasan tak terhitung untuk tersenyum.)
- Happy New Year! May 2026 bring you all the good vibes, growth, and love you deserve. Let's make this year the best chapter yet! (Selamat Tahun Baru! Semoga 2026 membawakan semua energi positif, pertumbuhan, dan cinta yang pantas kamu dapatkan. Mari kita buat tahun ini menjadi bab terbaik!)
- Walking into the new year with a lighter heart and clearer intentions. (Memasuki tahun baru dengan hati yang lebih ringan dan niat yang lebih jelas.)
- A new year is like a blank book, and the pen is in your hands. It is your chance to write a beautiful story for yourself. (Tahun baru seperti buku kosong, dan pena ada di tanganmu. Ini kesempatanmu untuk menulis cerita yang indah untuk dirimu sendiri.)
BACA JUGA:35 Link Download Kartu Ucapan Natal 2025 Terbaru, Bagikan ke Orang Tersayang
- As the year ends, may all your troubles and challenges end with it. Wishing you a brighter, happier New Year. (Saat tahun berakhir, semoga semua masalah dan kesulitanmu berakhir bersamanya. Semoga tahun baru lebih cerah dan bahagia)
- May the new year bring you warmth, love, and light to guide your path to a positive destination. (Semoga tahun baru membawa kehangatan, cinta, dan cahaya untuk membimbingmu menuju tujuan yang positif.)
- A new year is not about changing who you are, but becoming more honest about who you want to be. (Tahun baru bukanlah tentang mengubah siapa dirimu, tetapi menjadi lebih jujur tentang siapa yang ingin kamu menjadi)
- Walking into the new year with a lighter heart and clearer intentions. (Memasuki tahun baru dengan hati yang lebih ringan dan niat yang lebih jelas.)
- May 2026 bring peace to your mind and heart. (Semoga 2026 membawa kedamaian bagi pikiran dan hatimu.)
- New year, new lessons, new strength. Welcome 2026. (Tahun baru, pelajaran baru, kekuatan baru. Selamat datang 2026.)
- Let 2026 be a year of positive changes. (Jadikan 2026 sebagai tahun penuh perubahan positif.)
- Wishing you courage to face challenges in 2026. (Semoga kamu diberi keberanian menghadapi tantangan di 2026.)
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: