Manchester United Gelontorkan Rp691 Miliar Boyong Wonderkid Middlesbrough, Hackney Pukau Michael Carrick
Manchester United menggelontorkan uang seniai 35 juta euro, setara Rp691 miliar untuk memboyong bintang muda Middlesbrough, Hayden Hackney-Tangkapan layar Instagram@haydenhackney10-
Situasi diperkirakan akan berubah pada bursa transfer musim panas.
Hackney diprediksi menjadi incaran banyak klub Premier League, dan Manchester United berpotensi terlibat serius, mengingat mereka berencana mendatangkan lebih dari satu gelandang.
BACA JUGA:Arsenal Bakal Borong Bintang Muda Eropa, Jacquet dan Alvarez Jadi Buruan The Gunners Musim Panas Ini
Jika United berhasil mengamankan target utama dengan harga tinggi, Hackney bisa menjadi opsi penguatan tambahan yang lebih terjangkau untuk melengkapi komposisi lini tengah mereka.
Cek Berita dan Artikel lainnya di Google News
Temukan Berita Terkini kami di WhatsApp Channel
Sumber: