Presiden Jokowi Ke Ukraina 8 Rudal Rusia Kh-22 Hantam Kota Mykolaiv

Rabu 29-06-2022,15:45 WIB
Reporter : Reza Permana
Editor : Reza Permana

Pihak Ukraina mengatakan Rusia senggaja membunuh warga sipil dengan menyarang mal di Kremenchuk. 

Akan tetapi pihak Rusia mengatakan bahwa Moskow mengatakan mal itu kosong dan telah menghancurkan gudang depot senjata di dekatnya. 

"Rudal Rusia mengenai lokasi ini dengan tepat. De-li-be-ra-te-ly, Jelas bahwa Rusia menerima koordinat yang tepat itu," kata Presiden Ukraina Volodymyr Zelenski dalam pidato video malam setelah kejadian tersebut.

"Mereka ingin membunuh sebanyak mungkin orang,” tambah Zelenski.

BACA JUGA:Ini Motif Ayah Cabuli Anak Kandung Sampai Hamil di Garut, Berawal dari Mimpi Bersetubuh Bareng Almarhum Istri

BACA JUGA:Siap-siap! Kemenag Bakal Gelar Sidang Isbat Penentuan Idul Adha 1443 Hijriyah Sore Ini

Pihak berwenang mengatakan sekitar 36 orang masih hilang di Kremenchuk.

Lebih jauh ke timur di Lysychansk di wilayah Luhansk, medan pertempuran utama dalam serangan Rusia di jantung industri Donbas, gubernur melaporkan peningkatan aksi militer.

“Situasi di Lysychansk menyerupai di kota kembarnya Sievierodonetsk lebih dari sebulan yang lalu ketika Rusia mulai mengambil gedung demi gedung,” kata Gubernur Luhansk Serhiy Gaidai pada hari Rabu. 

"Rusia menggunakan setiap senjata yang tersedia untuk mereka ... dan tanpa membedakan apakah sasarannya adalah militer atau bukan - sekolah, taman kanak-kanak, lembaga budaya," katanya di televisi. Semuanya sedang dihancurkan. Ini adalah kebijakan bumi hangus,” tambah Serhiy.

BACA JUGA:Pria Nekat Pasang Cincin di Mr P Miliknya Hingga Tersangkut Tak Bisa Keluar, Damkar Bantu Proses 'Pemotongan'

BACA JUGA:Ini Motif Ayah Cabuli Anak Kandung Sampai Hamil di Garut, Berawal dari Mimpi Bersetubuh Bareng Almarhum Istri

Dilansir dari reuters.com, dalam beberapa hari terakhir, Ukraina juga menggambarkan serangan di wilayah selatan Odesa dan Kharkiv di timur laut.

Valery Zaluzhny, kepala komandan angkatan bersenjata Ukraina, mengatakan di aplikasi Telegram pada hari Selasa bahwa Rusia telah menembakkan sekitar 130 rudal ke Ukraina dalam empat hari terakhir.

BACA JUGA:7 Wisata Kuliner Yogyakarta yang Murah dan Legendaris, Wajib Dicoba!

BACA JUGA:Singgung BuzzerRp, Begini Reaksi Roy Suryo saat Kasus Stupa Borobudur Mirip Jokowi Naik ke Penyidikan

Kategori :